Kamis, 05 November 2015

Manfaat Semangka Untuk Kesehatan


  • Mampu menjaga kesehatan tulang karena semangka kaya akan likopen yang dapat membantu menjaga kalsium dalam tubuh. Sehingga tulangpun akan menjadi lebih kuat dan tidak mudah keropos
  • Mampu mengurangi lemak yang ada ditubuh, sama halnya seperti manfaat tomat, semangkapun bisa digunakan sarana penunjang diet anda karena semangka telah tebukti mampu mengurangi jumlah lemak.
  • Mengandung anti inflamasi, sehingga dapat membantu mencegah atau menghambat inflamasi pada tubuh
  • Antioksidan, Karotenoid likopen mampu mengurangi peradangan dan mencegah radikal bebas
  • Semangka juga mampu mendukung diuretik dan ginjal. Karena semangka mampu mengurangi kelebihan cairan dalam tubuh
  • Karena semangka kaya akan kalium juga sehingga semangka dapat ,meningkatkan refleks otot dan syaraf ditubuh kita dan juga mampu membantu mengontrolnya
  • Dapat menjaga kesehatan dan mengurangi terkenan resiko penyakit karena diet tinggi asam
  • Menjaga Kesehatan Mata , Kalau yang ini sih sudah pasti kan semangka mengandung banyak sekali vitamin A sehingga bisa membantu menjaga agar mata kita tetap sehat tidak mudah rabun baik itu rabut dekat ataupun jauh.
  • Mampu meningkatkan daya tahan tubuh, karena semangka mengandung vitamin C sehingga mampu menjaga kita dari oksigen reaktif atau hal yang mampu merusak sel sel  ditubuhkita.
  • Mampu menjaga jantung agar senantiasa sehat karena semangka mampu melancarkan jalannya sirkulasi darah
  • Mampu mencegah dan mengurangi resiko kita terkena penyakit asmaataupun mencegah agar asma kita tidak sering kambuh.
  • Mampu mengurangi tekanan darah tinggi
  • Mengurangi resiko kita terkena penyakut kanker
  • Melancarkan pencernaan kita dan sangat baik sekali untuk ibu hamil karena ibu hamil cenderung sekali terkena sembelit
  • Mengobati peradangan secara alami

Tidak ada komentar:

Posting Komentar